#Demokrat

business

Usai Bertemu AHY, Puan Tegaskan PDIP Belum Memutuskan Sosok Pendamping Ganjar

Ketua DPP PDIP Puan Maharani menegaskan bahwa PDI Perjuangan belum memutuskan sosok yang bakal mendampingi Ganjar Pranowo bertarung di pemilihan presiden (Pilpres) tahun 2024 mendatang.

  Abdul Kholik Munthe   |      Minggu, 18 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Didampingi Para Sekjen, AHY dan Puan Bertemu di Plataran Senayan

Pertemuan antara Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dengan Ketua DPP PDIP Puan Maharani digelar di kawasan Hutan Kota Plataran Senayan, pagi tadi, Minggu (18/6/2023).

  NETWORK   |      Minggu, 18 Juni 2023 | Selengkapnya
business

AHY dan Puan Akan Bertemu Besok, Demokrat: Momentum Penting untuk Masa Depan Bangsa

Pertemuan antara Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dengan Ketua DPP PDIP, Puan Maharani, digelar di kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Minggu (18/6/2023).

  Putri Veronika   |      Sabtu, 17 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Berbeda dengan PDIP, Demokrat Justru Meminta Publik Berterima Kasih ke Denny Indrayana

Berbeda dengan PDIP, Partai Demokrat justru meminta publik untuk berterima kasih kepada Denny Indrayana terkait klaimnya yang menerima informasi tentang keputusan MK terhadap sistem pemilu.

  Abdul Kholik Munthe   |      Sabtu, 17 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Komunikasi Politik Biasa, Nasdem Yakin Demokrat Tidak akan Alihkan Dukungan Capres

Komunikasi politik antara PDIP dan Demokrat menjadi sorotan, sebab banyak isu beredar tentang upaya penjegalan Anies Baswedan sebagai Capres di Pemilu 2024 gencar di media.

  Putri Veronika   |      Rabu, 14 Juni 2023 | Selengkapnya
business

PK Moeldoko, Jokowi Dinilai Sengaja Biarkan Partai Demokrat di "Begal"

Presiden Joko Widodo terlihat cuek dengan aksi Kepala Kantor Staf Kepresidenan Moeldoko yang notabene anak buahnya "membegal" Partai Demokrat.

  NETWORK   |      Rabu, 14 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Elite Politik PDIP Bertemu Demokrat, Hasto: Belum Membahas Soal Kerja Sama Politik

Meski sudah ada pertemuan antarpetinggi partai, PDI Perjuangan dan Partai Demokrat belum membahas soal kerja sama politik dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

  NETWORK   |      Selasa, 13 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Meski Bergabung ke dalam KPP, Demokrat Masih Terbuka untuk Kerjasama dengan PDIP

Kepala Badan Komunikasi Strategis Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra, mengatakan bahwa Partai Demokrat terbuka untuk berkomunikasi dan kerjasama dengan seluruh partai politik, termasuk dengan PDI…

  Putri Veronika   |      Minggu, 11 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Tegaskan Sikap Politiknya, Denny: Saya Demokrat!

Mantan Wakil Menteri Hukum dan Keamanan (Wamenkumham), Denny Indrayana menegaskan sikap politiknya dengan bergabung Partai Demokrat.

  NETWORK   |      Sabtu, 10 Juni 2023 | Selengkapnya
business

Nasdem: Demokrat Maksa Pokoknya AHY Cawapres Anies

DPP Partai Nasdem mengungkap, Partai Demokrat terus memaksa Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) agar mengusung Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menjadi bakal Cawapres mendampingi Anies Baswedan.

  Putri Veronika   |      Jumat, 9 Juni 2023 | Selengkapnya
business

AHY: Partai Politik Penguasa Pakai Instrumen Hukum Untuk Tekan Oposisi

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menilai saat ini partai politik penguasa telah secara terang-terangan melindungi orang atau kelompok yang berada di lingkaran mereka.

  Abdul Kholik Munthe   |      Kamis, 8 Juni 2023 | Selengkapnya