#Pemprov Sumut

business

Tingkatkan Produktifitas Pangan, Pemprov Sumut Antisipasi Krisis Pangan dan Inflasi

  Menghadapi ancaman krisis pangan dan inflasi, sebagai dampak dari persoalan ekonomi dunia, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melakukan berbagai upaya.

  Jonris Purba   |      Selasa, 30 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Gandeng Polda Sumut dan Kodam I/BB, Pemprov Sumut Targetkan 250 Atlet Elit untuk PON 2024

Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menggandeng Kepolisian Daerah (Polda) Sumut dan Komando Daerah Militer (Kodam) I/BB mempersiapkan atlet-atlet untuk Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024.

  Jonris Purba   |      Selasa, 16 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Dua Tahun Absen, Parade Kendaraan Hias Kembali Digelar Rayakan HUT RI 77 di Medan

Dua tahun ditiadakan karena pandemi Covid-19, tahun ini Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) kembali menggelar Pawai Pembangunan dalam rangka menyemarakkan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT)…

  Jonris Purba   |      Selasa, 16 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Semarakkan HUT RI 77, Pemprov Sumut Bakal Gelar Bazar dan Pasar Murah  

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) akan menggelar Bazar dan Pasar Murah, di Pelataran Astaka Jalan  Willem Iskandar/Jalan Pancing…

  Jonris Purba   |      Minggu, 14 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Tanggapi Soal Putusan PTUN Atas Gugatan Proyek Rp 2,7 Triliun, Edy Rahmayadi: Nggak Ada Urusan, Itu Untuk Rakyat!

PTUN Medan menolak gugatan yang diajukan oleh DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sumatera Utara terhadap Pemprov Sumut atas proyek pembangunan infrastruktur jalan dan jembatan bernilai Rp 2,7 triliun.…

  Jonris Purba   |      Sabtu, 13 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Pemprov Sumut Targetkan 93.508  Nakes Vaksin Booster ke-2

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melalui Dinas Kesehatan Sumut menargetkan 93.508 Tenaga Kesehatan (Nakes) di Sumut mendapat Vaksinasi Covid-19 dosis keempat atau booster ke-2.

  Jonris Purba   |      Jumat, 5 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Pemprov Sumut Imbau Masyarakat Pasang Bendera Merah Putih Sebulan Penuh  

Untuk menyemarakkan perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) mengimbau seluruh masyarakat untuk mengibarkan bendera merah putih secara serentak…

  Jonris Purba   |      Senin, 1 Agustus 2022 | Selengkapnya
business

Pemprov Sumut Dukung Satu Data ASN

  Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) mendukung Badan Kepegawaian Nasional (BKN) mewujudkan satu data Aparatur Sipil Negara (ASN).

  Jonris Purba   |      Jumat, 29 Juli 2022 | Selengkapnya
business

Lantik 11 Pejabat Eselon II, Pesan Edy: Loyal Lah Kalian!

Sebanyak 11 pejabat eselon II kembali mengalami rotasi di jajaran Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu).

  Jonris Purba   |      Senin, 11 Juli 2022 | Selengkapnya
business

Pemprov Sumut Kurbankan 144 Sapi dan 3 Kambing

Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menyembelih sembilan hewan kurban sapi pada  Hari Raya Iduladha 1443 Hijriyah.

  Jonris Purba   |      Minggu, 10 Juli 2022 | Selengkapnya
business

Pemprovsu Dan KPU Sumut Teken Kerjasama Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut menjalin kerja sama tentang pemutakhiran data pemilih berkelanjutan.

  Jonris Purba   |      Senin, 4 Juli 2022 | Selengkapnya
business

Tingkatkan Sektor Pendidikan, Pemprov Sumut Gandeng Universitas Terbuka  

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menjalin kerja sama dengan Universitas Terbuka (UT) untuk peningkatan sektor pendidikan.

  Jonris Purba   |      Sabtu, 2 Juli 2022 | Selengkapnya
business

Pemprovsu Hibahkan Rp 2 Miliar ke BNNP Sumut

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu) memberikan hibah sebesar Rp 2 miliar kepada pihak Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumatera Utara.

  Jonris Purba   |      Senin, 27 Juni 2022 | Selengkapnya
business

Anggota Fraksi Golkar DPRD Sumut Apresiasi Dimulainya Proyek Revitalisasi Jalan Provinsi Senilai Rp 2,7 T

Anggota Fraksi Partai Golkar DPRD Sumatera Utara, Zainuddin Purba SH, mengapresiasi dimulainya pelaksanaan pekerjaan revitalisasi jalan provinsi senilai Rp 2,7 triliun.

  Jonris Purba   |      Minggu, 26 Juni 2022 | Selengkapnya
business

Pemprov Sumut Dukung Program Revitalisasi Bahasa Daerah

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) mendukung Program Revitalisasi Bahasa Daerah yang diusung Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

  Jonris Purba   |      Jumat, 24 Juni 2022 | Selengkapnya