#Asrama haji

business

Lonjakan Kasus Covid-19 Kembali Tinggi, Pemprov Buka Isoter Kapasitas 486 Tempat Tidur

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) secara resmi mengaktifkan kembali Asrama Haji Medan sebagai tempat Isolasi Terpadu (Isoter) untuk penanganan Covid-19 di daerah ini.

  Jonris Purba   |      Senin, 21 Februari 2022 | Selengkapnya
business

Jadi Klaster Keluarga, Edy Rahmayadi Hapuskan Isolasi Mandiri Dan Semua Yang Terpapar Dirawat di Isolasi Terpusat

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov) Sumatera Utara menginstruksikan agar seluruh pemerintah kabupaten/kota meminimalisir metode isolasi mandiri (isoman) bagi warga yang terpapar covid-19.

  Jonris Purba   |      Senin, 21 Februari 2022 | Selengkapnya
business

Asrama Haji Medan Bakal Digunakan Untuk Karantina Pekerja Migran

Asrama Haji Medan yang beberapa bulan terakhir menjadi tempat isolasi terpusat (Isoter), akan dialihkan untuk menampung para Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang datang dari luar negeri.

  Jonris Purba   |      Sabtu, 9 Oktober 2021 | Selengkapnya
business

Ketua Fraksi PKS DPRD Sumut Pertanyakan Dasar Pemprovsu Jadikan Asrama Haji Tempat Isoter Covid-19

Anggota DPRD Sumut H. Jumadi, mempertanyakan dasar kebijakan Pemerintah Provinsi Sumut menjadikan Asrama Haji Medan sebagai tempat isolasi terpadu (Isoter) bagi pasien Covid-19 di Sumut.

  Jonris Purba   |      Rabu, 18 Agustus 2021 | Selengkapnya
business

Resmikan Tempat Isoter Asrama Haji Medan, Edy Rahmayadi: Gratis Tapi Ada Aturan Main

Gedung Asrama Haji Medan di Jalan Abdul Haris Nasution, Medan resmi dioperasikan sebagai isolasi mandiri terpusat (isoter) bagi masyarakat Sumatera Utara yang terpapar Covid-19, Selasa (10/8/2021).

  Jonris Purba   |      Selasa, 10 Agustus 2021 | Selengkapnya