POLITIK

business

Kata Agung Laksono, Golkar Fleksibel Hadapi Pilpres 2024

Hasil Musyawarah Nasional (Munas) sebagai forum tertinggi Partai Golkar dan Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) tetap mengusung Airlangga Hartarto sebagai calon presiden pada Pilpres 2024 mendatang.

  Abdul Kholik Munthe   |      Senin, 8 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Pembangunan Harus Dilanjut Hanya Dalih, Padahal Ingin Berkuasa Lagi

Pemerintah saat ini seperti belum legawa untuk melepas kekuasaan pada Pilpres 2024 mendatang. Slogan “pembangunan harus dilanjut” menjadi dalih mereka untuk memastikan kekuasaan masih dalam kendali sekalipun…

  NETWORK   |      Minggu, 7 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Kepada Jemaat HKBP Galang, Paul Baja M Siahaan Kenalkan Rumah Aspirasi

Paul Baja M Siahaan bersama istri tercinta, Paulina Br Simbolon, menghadiri Perayaan Paskah Oikumene 2023 BKAG Kecamatan Galang, Kelurahan Galang Kota, Kecamatan Deli Serdang, Minggu (7/5/2023) sore.

  Jonris Purba   |      Minggu, 7 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Pendaftaran Calon Bawaslu Sumut Diperpanjang, Bengkel Ginting: Pemahaman Timsel Aneh Soal 30 Persen Kuota Perempuan

Perpanjangan masa pendaftaran peserta seleksi calon anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Sumatertara yang akan dilakukan oleh tim seleksi mendapat kritikan dari kalangan akademisi.

  Jonris Purba   |      Sabtu, 6 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Pendaftaran Seleksi Calon Bawaslu Sumut Bakal Diperpanjang

Pendaftaran untuk mengikuti seleksi calon anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Sumatera Utara, akan diperpanjang.

  Jonris Purba   |      Jumat, 5 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Ramses Simbolon dan Paul Baja M Siahaan Siap Bantu Pembangunan di Desa Penggalian

Warga Desa Penggalian, Kecamatan Tebing Syahbandar, Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) diajak untuk memanfaatkan program Kartu Indonesia Pintar atau KIP.

  Jonris Purba   |      Jumat, 5 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Rumah Aspirasi Paul Baja M Siahaan Ikut Panaskan Mesin Partai PDIP

Menyongsong Pemilihan Umum Serentak 2024, Rumah Aspirasi Rakyat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) mulai memanaskan mesin partai.

  Jonris Purba   |      Jumat, 5 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Golkar-PKB Bentuk Tim Pemenangan, Jamiluddin: Koalisi Penuhi PT 20 Persen

Pembentukan tim inti pemenangan Golkar dan PKB yang diinisiasi kedua partai saat melakukan halal bihalal memiliki dua makna politik.

  Abdul Kholik Munthe   |      Jumat, 5 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Dibagi 6 Wilayah, Ini Daftar Nama Timsel Bawaslu Kabupaten/Kota se-Sumatera Utara

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI mengumumkan nama-nama tim seleksi calon anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) kabupaten/kota se-Indonesia.

  Jonris Purba   |      Jumat, 5 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Yaqut Cholil: Masjid Harus Dijaga dari Politisasi dan Intoleransi

Menghadapi Pemilu 2024, Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas punya pesan khusus. Pesan itu adalah agar masjid dijaga dari politisasi.

  Devi Rangkuti   |      Kamis, 4 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Rumah Aspirasi PDIP Kenalkan Sosok Ganjar Pranowo ke Masyarakat Sergai

Rumah Aspirasi Rakyat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang digagas Paul Baja M Siahaan memperkenalkan sosok bakal calon presiden, Ganjar Pranowo kepada masyarakat Kabupaten Serdang Bedagai…

  Jonris Purba   |      Kamis, 4 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Geram Dituding Gunakan Politik Sandera Hukum, PDIP: Pak Jokowi Tidak Meng-Anas-kan Anies

PDI Perjuangan berang lantaran Presiden Joko Widodo (Jokowi) dituding menggunakan politik sandera hukum terhadap partai pendukung pemerintah dan menjegal Anies Baswedan di Pemilu 2024.

  Abdul Kholik Munthe   |      Kamis, 4 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Bobby Nasution Disebut Bakal Maju Pilgubsu 2024, Arifin Saleh: Parpol Perlu Munculkan Tokoh untuk Pilwakot 2024

Memenangkan agenda politik Pemilihan Wali Kota (Pilwakot) Medan merupakan salah satu hegemoni besar partai politik.

  Jonris Purba   |      Rabu, 3 Mei 2023 | Selengkapnya
business

Tiga Bulan Berlalu, JMSI Berharap Kasus Penembakan Tokoh Muhammdiyah Bengkulu Segera Dituntaskan

Desakan agar kasus penembakan terhadap tokoh Muhammdiyah Bengkulu, Rahiman Dani segera dituntaskan muncul dari Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI).

  Jonris Purba   |      Rabu, 3 Mei 2023 | Selengkapnya
business

SMRC: Elektabilitas PDIP Naik Usai Umumkan Ganjar Sebagai Capres

PDI Perjuangan mendapatkan berkah elektoral setelah mengumumkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden, yang akan diusung pada Pemilu 2024.

  Abdul Kholik Munthe   |      Rabu, 3 Mei 2023 | Selengkapnya